Perkembangan zaman yang terus meningkat menciptakan teknologi yang akan mempermudah generasi dari berbagai sektor. Bagaimana tidak, era zaman generasi XYZ ini disuguhi berbagai teknologi yang akan memudahkan dalam berbagai lini tidak seperti generasi babby boomer.
Seperti yang kita ketahui, pada generasi babby boomer atau yang biasa disebut dengan generasi pasca perang dunia. Keadaan pasca perang dunia menjadikan masyarakat lebih tenang tanpa beban yang akhirnya menjadikan para pendahulu kita memiliki banyak anak atau yang disebut dengan generasi babby boomer. Pada zaman tersebut memang keadaan menjadi lebih tenang dan segala sesuatunya menjadi lebih lancar. Namun tentunya zaman yang terus berubah menuntut agar lebih cepat dalam segala sesuatunya.
Pada generasi XYZ ini memang sungguh luar biasa, segala kemudahan diberikan dari mulai adanya transportasi online, hingga kini akan hadirnya aplikasi khusus untuk segala “pertukangan”. Start up ini bernama tukang.id yang memfokuskan diri sebagai aplikasi penghubung pemilik rumah dengan penyedia jasa seputar rumah. Tujuan tukang.id ini sangat mulia, yakni merevolusi system pemesanan jasa seputar rumah dari cara yang tadinya konvensional menjadi digital. Penawaran service tersebut nantinya akan bisa digunakan melalui mobile smartphone seperti aplikasi online transportasi. Cara pemesanannya pun akan lebih mudah, karena anda tidak perlu repot repot untuk berpanas panasan dalam mencari para tukang ini. Mau tau apa saja produk tukang.id ini? Berikut beberapa produk tukang.id yang nantinya akan anda pergunakan.
- Tukang Service AC
Air conditioner atau yang masyarakat biasa singkat dengan kata AC adalah salah satu produk dari tukang.id yang sangat dibutuhkan dikota besar seperti Jakarta. Pasalnya Kota Jakarta memiliki tingkat cuaca yang sangat panas, sehingga menjadikan air conditioner ini menjadi salah satu kebutuhan wajib di Jakarta. Dengan hadirnya tukang.id ini para pengguna akan dimudahkan dalam mencari service ac jakarta melalui aplikasi ini.
- Tukang Cleaning Service
Kesibukan di Jakarta, tentunya sungguh sangat terlihat dengan kemacetan yang sangat luar biasa. Selain itu juga di Jakarta, ternyata hampir lebih dari 70% dengan banyaknya wanita karir. Hal ini tentunya menjadikan Jakarta sangat membutuhkan cleaning service jakarta agar rumah tetap terawatt dan karir tetap terjaga.
- Pemesanan Air Minum atau Air Mineral Galon dan Gas Elpiji
Sevice untuk menyediakan jasa pemesanan air minumpun terdapat dalam aplikasi tukang.id ini nantinya. Bagi anda yang sedang memaskpun tidak perlu khawatir jika gas elpiji anda habis, karena tukang.id ini akan siap membantu anda dalam pemesanannya.
- Jasa Tukang Reparasi Rumah atau Tukang Bangunan (Coming Soon)
Bagi masyarakat kota Jakarta dalam mencari tukang bangunan tentunya akan sangat sulit ditemukan. Service tukang reparasi rumah ini akan menjadi salah satu produk yang akan hadir di aplikasi tukang.id. Setiap penggunanya akan dimudahkan dengan melakukan pemesanan melalui aplikasi dalam smartphone anda.
Dengan hadirnya tukang.id ini tentunya sebagai generasi XYZ akan sangat dimudahkan dalam memenuhi segala pertukangan yang anda butuhkan. Anda hanya tinggal duduk sambil menonton televisi kesukaan anda sembari memakan camilan yang anda sukai. Setelah acara televise tersebut selesai, anda sudah disuguhi dengan service terbaik di Jakarta.
Aplikasi ini akan hadir pertama di Jakarta, namun bagi anda yang berada di sekitar Pati tidak perlu khawatir. Pasalnya tukang.id ini akan cepat berkembang dan siap merambah di seluruh nusantara.